Posisi DWC Itu Apa Sih?

Beberapa waktu yang lalu akun instagram @loker_kediri memposting sebuah lowongan kerja dengan posisi sebagai DWC dari Gojek untuk penempatan Kediri.
Banyak dari para jobseeker masih begitu asing dengan istilah DWC dan kemudian menanyakan istilah tersebut melalui DM.
DWC sendiri merupakan singkatan dari Driver Walk in Center.
Istilah tersebut mempunyai jobdesc yang bisa dikatakan hampir sama dengan seorang Customer Service.
Dan istilah tersebut kebanyakan sering dipakai oleh perusahaan yang bergerak dibidang jasa transportasi atau tranportasi online seperti Gojek, Grab, dll.
Semoga sedikit wawasan ini dapat bermanfaat buat kita semua ya, terus semangat cari kerja serta jangan lupa berdoa dan berusaha.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Posisi DWC Itu Apa Sih?"

Posting Komentar